Skip to main content

Drainase Kekeringan, Masyarakat Kesulitan Air Sawah

Indoku.id l Bengkulu,Kaur - Tokoh Masyarakat Kaur Utara kepada awak media ini menyampaikan,Ratusan Hektar hamparan sawah masyarakat di kecamatan Kaur Utara tidak bisa di garap gara - gara kekeringan

Drainase

Pembangunan Drainase/siring pasang sudah selesai tetapi sumber mata air nya yang tidak ada,kami minta dinas teknis SDA mencari sumber mata air,untuk apa dibangun siring kalau tidak ada manpaat,akan timbul kesan membuang anggaran saja

Drainase

Hari ini saya melihat eksavator diturunkan kelokasi drainase,tetapi sudah terlambat karna masyarakat sudah bertahun - tahun mengeluh karna kesulitan air sawah,imbuh A.Kudsi Selasa 24/11

Drainase

Dinas PUPR Bidang Sumber daya air melalui PPTK Sismudian,mengatakan pembangunan drainase sudah selesai sekarang masa pemeliharaan,kita sudah kordinasi dengan pihak rekanan alat berat (eksavator) sudah diturunkan untuk memperbaiki drainase dan memasukan air didalam aliran drainase

Pembangunan siring pasang jumlah dana 520.264.000,00 dilaksanakan oleh rekanan CV.Artha Duta Makmur Nusantara 

DSP